Prosedur Aktivasi
modul Manifes
-
Sediakan perangkat untuk memasang modul manifes. Pastikan perangkat tersambung dengan internet dan memiliki Java Development Kit sekurang-kurangnya versi 8.
-
Anda harus mempunyai akun pada Portal Pengguna Jasa. Jika belum punya, silakan membuat akun pada , pilih menu “Pendaftaran User Baru”.
-
Unduh folder “Modul Pengangkut BC Banyuwangi” di
-
Pasang modul hingga selesai, kemudian aktivasi modul dengan data-data perusahaan. Anda harus mempunyai Nomor Induk Berusaha dan Nomor Pokok Wajib Pajak.
-
Jika aktivasi berhasil, akan muncul halaman login. Anda dapat login dengan username dan password akun Portal Pengguna Jasa.
-
Anda dapat melakukan penyampaian RKSP, Inward Manifest dan Outward Manifest melalui Bea Cukai Banyuwangi.
Cara selengkapnya dapat Anda temukan pada http://bit.ly/modulBCBWI